by selviahaynet | Oct 1, 2019 | Kajian, Siaran Genesis
Usulan pelepasan hutan yang disampaikan Gubernur Bengkulu kepada Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHS) seluas 53 ribu hektar akan mempercepat laju kepunahan harimau dan gajah Sumatera. Seluas 11.707 hektar total luasan hutan yang merupakan rumah dan...
by selviahaynet | Aug 20, 2019 | Kajian
Rencana Usulan Perubahan Peruntukan dan Fungsi Kawasan Hutan Provinsi Bengkulu yang diusulkan oleh Gubernur Bengkulu kepada menteri lingkungan hidup dan kehutanan RI pada 8 Januari 2019 akhirnya ditindaklanjuti dengan pertemuan “ekspose Gubernur Bengkulu Dalam Rangka...
by selviahaynet | Mar 12, 2019 | Kajian, Siaran Genesis
Penataan ruang adalah suatu sistem proses perencanaan tata ruang, pemanfaatan ruang, dan pengendalian pemanfaatan ruang. Secara subtansi tujuannya untuk mewujudkan ruang hidup yang aman, nyaman, adil dan berkelanjutan. Kami biasa menyebutnya dengan keadilan ekologis....
by selviahaynet | May 26, 2017 | Uncategorized
Bengkulu Ambil Alih Pembukaan Jalan Dalam TNKS Kamis, 25 Mei 2017 15:52 WIB Mukomuko – Pemerintah Provinsi Bengkulu mengambil alih pembukaan jalan penghubung daerah itu dengan Kabupaten Kerinci, Jambi di dalam kawasan Taman Nasional Kerinci Sebelat (TNKS)....
Recent Comments